"Tapi kami sudah melupakan itu. Jadi kami berusaha keras untuk bangkit di dua laga ini,” tegasnya.
Sebelum menghadapi Arab Saudi, Timnas Indonesia bakal bertemu dengan Jepang lebih dulu.
Pertandingan tersebut bakal digelar di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, pada Jumat 15 November 2024, besok malam.***