Kamis, 23 Januari 2025

7 Ciri-ciri Investasi Bodong yang Harus Kamu Ketahui

- Kamis, 15 Agustus 2024 | 21:14 WIB
Ilustrasi investasi (Mohamed Hassan/Pixabay)
Ilustrasi investasi (Mohamed Hassan/Pixabay)

Siklus ini akan terus berlanjut. Skema Ponzi akan terungkap apabila uang hasil keuntungan palsu telah habis.

7. Tidak memiliki izin

Sifat khas investasi menipu lainnya adalah tak memiliki izin resmi dari OJK.

Sebagai lembaga pengawas keuangan, OJK berhak memberikan izin legal tidaknya suatu investasi.

Oleh karena itu, apabila kamu ragu-ragu apakah suatu investasi aman dan legal, kamu bisa memastikannya melalui lembaga keuangan ini.

Itulah ciri-ciri investasi bodong yang harus kamu pahami. Ingat-ingat tiap poin agar kamu terhindar dari penipuan.***

Halaman:

Editor: Asep Awaludin

Sumber: Berbagai Sumber

Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizinĀ redaksi.

Tags

Terkini

Pahami Konsep Rezeki Agar Hati Menjadi Tenang

Sabtu, 31 Agustus 2024 | 05:30 WIB

Tata Cara Melamar Perempuan dalam Islam

Selasa, 27 Agustus 2024 | 07:20 WIB
X