liga-1

Terus Digodok, Mailson Lima Sebut Chemistry antar Pemain di Skuat Persib Kian Padu

Jumat, 6 September 2024 | 13:00 WIB
Penyerang Persib Bandung, Mailson Lima. (Media Offcer Persib)

Pasalnya, dari tiga laga yang telaih dimainkan tim besutan Bojan Hodak baru mampu mengemas satu kemenangan dan dua pertandingan sisa berakhir imbang.

Satu kemenangan tersebut didapat pada laga perdana Liga 1 musim ini, setelah berhasil menggasak klub promosi, PSBS Biak dengan skor 4-1.

Baca Juga: Persib Kembali Imbang Bobotoh Meradang, Singgung Soal Pemain Asing

Sejauh ini, Persib sendiri masih menduduki peringkat kedelapan klasemen sementara dengan mengemas tiga poin.

Terdekat, Persib bakal melakoni laga tandang melawan PSM Makasaar pada pekan keempat Liga 1 2024-2025.

Laga tersebut bakal dilangsungkan di Stadion Batakan, Balikpapan, pada Rabu 11 September 2024, mendatang.***

Halaman:

Tags

Terkini