Pesut Etam mengawali musim dengan kemenangan 1-3 atas Semen Padang dan 0-2 dari Arema. Sementara Bali United menggasak Persik Kediri 1-3 dan menang 2-0 atas Semen Padang di kandang.
Berikut Jadwal Lengkap Pekan Tiga Liga 1 2024-2025
Jumat, 23 Agustus 2024
15.30 WIB - PSIS Semarang vs PSBS Biak di Stadion Moch. Soebroto (Live Indosiar dan Streaming Vidio)
19.00 WIB - Persebaya Surabaya vs PS Barito Putera di Stadion Gelora Bung Tomo (Live Indosiar dan Streaming Vidio)
Sabtu, 24 Agustus 2024
15.30 WIB - Madura United FC vs Persita di Stadion Gelora Bangkalan (Live Indosiar dan Streaming Vidio)
19.00 WIB - Persija Jakarta vs Persis Solo di Stadion Jakarta International Stadium (Live Indosiar dan Streaming Vidio)
Minggu, 25 Agustus 2024
15.30 WIB - Persik Kediri vs Malut United FC di Stadion Brawijaya (Live Indosiar dan Streaming Vidio)
19.00 WIB - Persib Bandung vs Arema FC di Stadion si Jalak Harupat (Indosiar dan Streaming Vidio)
Senin, 26 Agustus 2024
15.30 WIB - Semen Padang FC vs PSS Sleman di Stadion STIK (Live Indosiar dan Streaming Vidio)
19.00 WIB - PSM Makassar vs Dewa United FC di Stadion Batakan (Live Indosiar dan Streaming Vidio)
Selasa, 27 Agustus 2024
19.00 WIB - Borneo FC Samarinda vs Bali United FC di Stadion Batakan (Live Indosiar dan Streaming Vidio)
Artikel Terkait
Jelang Laga Kontra Arema FC, Persib Lepas Pemain Muda
Debut Manis Fitrul Dwi Rustapa, Bawa Timnya Berada di atas Persib
Satu Pemain Asing Arema Terancam Absen di Laga Kontra Persib
Arema FC Masih Tertatih Jelang Bertandang ke Markas Persib Bandung
Rizky Ridho Beberkan Kunci Keberhasilan Persija Clean Sheet di Dua Laga Awal Liga 1